1. Peserta lelang adalah Karyawan dari CIMB Group dan masih aktif bekerja.

2. Setiap peserta lelang wajib memiliki NPWP

3. Setiap peserta lelang wajib mengisi form pendaftaran dan form kesepakatan lelang melalui Whatsapp ke nomor +6281213880000

4. Peserta lelang akan mendapatkan username dan password untuk mengikuti lelang online yang akan dikirimkan ke email pribadi peserta lelang

5. Seluruh pemenang lelang harus lolos dalam BI checking untuk dinyatakan sebagai pemenang lelang apabila pelunasan melalui kredit melalui CNAF

6. Seluruh pemenang lelang wajib melakukan pelunasan paling lambat 4 hari kerja setelah pelaksanaan lelang

7. Apabila dalam waktu 4 hari kerja pemenang lelang tidak melunasi unit yang telah dimenangkan, maka uang jaminan pemenang lelang hangus.

8. Informasi Rekening PT. Balai Lelang Otomas :    
    Bank                   : CIMB Niaga
    Cabang              : Ruko Textile Mangga Dua
    No. Rekening    : 8001 7224 9400

Copyright © 2021 Balai Lelang Otomas. All Rights Reserved.
Pendaftaran peserta melalui nomor Whatsapp +6281213880000
Peserta lelang akan mendapatkan username dan password untuk mengikuti lelang online yang akan dikirimkan ke Whatsapp peserta lelang
Peserta lelang harap verifikasi akun via email

Cara Lelang Online

CNAF menyediakan fasilitas LELANG online (live bidding) bagi peserta lelang.

Silahkan klik tombol Login pada sebelah kanan atas.
1. Login Page Lelang Online.
2. Klik Daftar NIPL dan pilih tanggal lelang.
3. Upload Foto KTP dan ID Card CIMB Niaga (dalam 1 gambar) atau bukti transfer.
4. Team kami akan verifikasi KTP dan ID Card CIMB Niaga anda.
5. Klik Live Auction.
6. Menunggu lelang mulai
7. Lelang dimulai sesuai dengan nomor lot bisa ikut lelang dengan menekan tombol “BID” (Pastikan nomor Lot Mobil yang anda inginkan)
8. Lelang lot 1 selesai (anda kalah ) dilanjutkan lot berikutnya (lelang dimulai dari awal, lakukan bid kembali)
9. Semoga beruntung.


Copyright © 2021 Balai Lelang Otomas. All Rights Reserved.